7 Tempat yang Paling Menyeramkan Di Dunia

Faktanyata.id – Di dunia ini terdapat banyak tempat yang dimana seolah oleh bahaya dan sangat misterius dan menyimpan banyak cerita dalam sejarah, tempat yang sudah berusia tua menjadi lokasi yang sangat menyeramkan sebagian orang. Berikut ini lokasi yang paling menyeramkan yang beneran ada di belahan dunia ini.

1. Pemakaman Yahudi Tua, Praha, Republik Ceko

Pemakaman yang menyeramkan ini berada di Republik Ceko, pemakaman yahudi ini adalah salah satu pemakaman yang terbesar di Eropa, sekaligus salah satu monument yang sangat bersejarah bagi Yahudi yang paling penting di daerah Praha. Sekitar ada 100 ribu orang yang meninggal dimakamkan dan ada sekitar 12 ribu batu nisan.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

2. Pulau Boneka, Meksiko

Salah satu pulau yang sepi di negara Meksiko ini sebagian besar dihuni oleh sekumpulan koleksi boneka. Pada tahun 1950, Julian Santana Barrera dianggap telah mengumpulkan banyak boneka dari tempat sampah dan sengaja memajangnya di pulau bagian selatan kota meksiko. Tujuannya untuk membawa suatu perdamaian terhadap jiwa seorang anak gadis kecil yang telah tenggelam dengan kapal. Barrera sendiri telah tenggelam di sebuah pulau pada saat 17-09-2001. Hingga sampai saat ini, sekitar seribu boneka yang di kumpulkan telah terkumpul sangat banyak.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

3. Kapel Tulang, Portugal

Tempat yang paling menyeramkan masih di Eropa, tepatnya di negara Portugal. Kapel ini dibangun seorang biarawan Franciscan pada abad ke-16. Gedung yang telah dibangun ini tidaklah sangat besar, panjangnya hanya 18,6 meter dan lebar 11 meter. Yang membuat Kapel ini menarik adalah gedung Kapelnya sendiri terbuat dari 5.000 tulang biksu yang telah meninggal. Tulang itu di rangkai di setiap dinding Kapel.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

4. Pemakaman Kabayan Mummies, Filipina

Pemakaman yang menyeramkan ini terletak di asia dan berada di negara Filipina. Tempat pemakaman ini berisi dengan mumi api Kabayan yang terkenal. Sejak pada tahun 1200 – 1500, tempat itu telah menjadi salah satu pemakaman. Menurut beberapa penduduk setempat, jiwa dari mumi Kabayan ini masih hidup dan menempati kuburan yang di tempatnya ini.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

5. Gereja St. George, Republik Ceko

Gereja yang menyeramkan kali ini berasar dari negara Ceko yang terletak di desa Ceko Lukova yang sudah di tinggalkan pada tahun 1968. Setelah bagian atap dari gereje tersebut runtuh selama upacara pemakaman, Gereja ini mulai di tinggalkan orang. Baru-baru ini seorang artis ternama Jakub Hadrava menempatkan koleksi patung yang sangat menyeramkan dan menakutkan ini di geraja, sehingga membuat suasana semakin misterius.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

6. Pulau Hasima, Jepang

Pulau Hasima adalah salah satu pulau yang bekas dari pemukiman pertambangan batu bara yang didirikan pada tahun 1887. Tempat ini dulu adalah salah satu kota yang paling padat penduduknya di bumi ini. pada tahun 1959 banyak orang yang meninggal di kota satu ini, di perkirakan ada 5,259 jiwa yang meninggal. Akan tetapi terjadi masalah saat melakukan ekstrak batu bara, pertambangan ini akhirnya ditutup pada 1974.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

7. Rumah sakit jiwa, Parma, Italia

salah satu bangunan rumah sakit jiwa yang terletak di daerah Parma, Italia ini telah menjadi salah satu instalasi seni seorang seniman asal Brazil yang bernama Herbert Baglione. Herbert sendiri sempat menangkap beberapa fenomena kekuatan tertentu dari tempat yang menyeramkan ini yaitu hantu dari bekas pasien yang pernah disiksa di rumah sakit jiwa ini.

 7 tempat yang paling menyeramkan didunia

Baca Juga: 10 Dewa – Dewi Mesir Yang Masih Disembah Sampai Saat Ini